Thursday, November 11, 2010

Tidak Pernah Terlambat

Robert Lopatin mengira itu sudah terambat. Sewaktu masih kecil, ia pernah memiliki impian untuk menjadi seorang dokter. Tetapi ketika ia masuk universitas, ia melepaskan cita-citanya. Malahan ia masuk ke dalam usaha keluarga yang memrduksi busana wanita. Ia telibat 27 tahun di sana! Kemudian ia an ayahnya menjual usaha mereka. Jika ia mau, ia bisa pensiun.
Tetapi kemudian,
di pesta pernikahan sahabatnya, ia duduk dengan seorang anak muda yang beru menyelesaikan kuliah kedokterannya. Bercakap-cakap dengan dokter tersbut mebuatnya teringat kembali dengan cita-citanya di masa kecil. Da di usia 51 tahun, Robert Lopatin memutuskan untuk menjadi seorang dokter.
Sekarang ia berusia 55. Ia berhasi lulus dari Albert Einstein College jurusan kedokteran dan bekerja di Montefire Medical Centre di wilayah Bronx, New York. Dan ia menyukai ekerjaannya-seratus jam bekerja di klinik dan pemekaman.
"Rasanya, seperti sudah mati dan lahir kembali", katanya.
Anda mungkin memiliki impian di dalam hati yang Anda pikir sudah terlau tua untuk dikejar. rang lain mungkin memberitahu, bahwa sudah terlambat untuk mengerjakan apa yang inginAnda lakukan. Tetapi tidak!! Penulis Jseph Conrad menerbitkan novel petamanya di usia emat puluh. Usia Robert Loptin akan berada di akhir kepala lima pada saat ia memulai raktek dokternya secara penuh. Seniwati "Grandma" Moses mulai melukis pada saat berumur 75 tahun dan menikmati 26 tahun kesuksesan karirnya. Kejarah impian Anda, tidak peduli betapapun jauh kelihatannya.....(Sumber : Sukses dibangun Setiap Hari, John C. Maxwell, 2007)

About Author

Karseno Seno
Karseno Seno

Author & Editor

Hanya orang biasa yang ingin berbagi.

0 comments:

Post a Comment